APDESI NTB Dukung Pathul Bahri Maju di Pilgub NTB
Lombok Tengah, suararinjani.com – Dukungan ke Pathul Bahri untuk maju menjadi Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) pada Pilkada 2024 November mendatang terus mengalir. Kali ini datang dari Asosiasi Pemerintah Desa Indonesia (APDESI) Provinsi NTB. Mereka datang ke ruang kerja Bupati…