Lombok Timur suararinjani.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Lombok Timur menggelar Rapat Paripurna VIII Masa Sidang II rapat kedua di Rupatama DPRD Lombok Timur, pada Selasa (06/01/2026), dengan agenda utama mendengarkan pandangan Pemerintah Daerah terhadap dua rancangan peraturan daerah…
Lombok Utara, suararinjani.com – Bupati Lombok Utara, Dr. H. Najmul Akhyar, menerima Kunjungan Kerja (Kunker) Deputi Bidang Geoekonomi Dewan Pertahanan Nasional (DPN) RI, Dr. Yayat Ruyat, untuk membahas status tiga Gili. Bertempat di Anema Hotel, Desa Sigar Penjalin pada Rabu,…
Lombok Tengah suararinjani.com – Puluhan pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Nusa Tenggara Barat (NTB) menggelar silaturahmi dengan Bupati Lombok Tengah (Loteng), Lalu Pathul Bahri, di Kantor Bupati Lombok Tengah, Kamis (18/09). Pertemuan ini berlangsung penuh keakraban, sekaligus menjadi ajang pengenalan…
Lombok Timur suararinjani.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lotim gelar Rapat Paripurna XIII Masa Sidang II terkait Penyampaian Penjelasan Pimpinan terhadap Raperda Inisiatif DPRD tentang Rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan Daerah (RIPPARDA) Kabupaten Lombok Timur Tahun 2024 – 2038.…
Lombok Tengah, surarinjani.com – Pemerintah Daerah Kabupaten Lombok Tengah (Pemda Kab.Loteng), sudah merampungkan penyusunan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) desa penyangga di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, yakni RDTR kawasan Selong Belanak Kecamatan Praya Barat. Bahkan saat ini pemda sudah…
Lombok Barat suararinjani.com – Lembaga legislative Lombok Barat, mendukung penuh peningkatan status Puskesmas Gunungsari, menjadi institusi pelayanan kesehatan rumah sakit Pratama daerah yang baru. Perihal urgensi pembangunan fasilitas gedung pelayanan kesehatan di wilayah Utara tersebut, disinyalir sangat mendasar serta sesuai…
Lombok Timur SR – Bupati Lombok Timur (Lotim), H.M Sukiman Azmy didampingi Kadis PUPR Lombok Timur, Ahmad Dewanto Hadi beserta sejumlah kepala OPD terkait menerima kedatangan delegasi Kementerian PUPR, Ika Sri Rejeki.Kedatangan Kepala Balai Prasarana Permukiman Wilayah NTB pada Kementerian…
Sumbawa, SR – Pembangunan Pasar di daerah dihajatkan sebagai wadah bagi masyarakat untuk berusaha, memenuhi kebutuhan pokok dan membangun pertumbuhan ekonomi di daerah. Meskipun demikian untuk membentuk karakter pasar rakyat sehingga dimiliki oleh masyarakat membutuhkan waktu dan strategi. Jika tidak…