BLT Cair, Bupati Dompu Minta Masyarakat Pergunakan dengan Bijak

Dompu suararinjani.com – Bertempat di Aula Pendopo Bupati Selasa (11/07), Bupati Dompu H. Kader Jaelani menyerahkan secara simbolis Bantuan Langsung Tunai (BLT) tahun 2023 kepada masyarakat Kabupaten Dompu yang kurang mampu.Hadir dalam pembagian bantuan Kadis Sosial, Abdul Haris, anggota DPRD…