Peringatan HPI, Lobar Menjadi Kabupaten Pertama Miliki Perbup Pelibatan Perempuan
Lombok Barat suararinjani.com – Memperingati Hari Perempuan Internasional, Pemerintah Kabupaten Lombok Barat berkerjasama dengan IWAPI Lobar dan KIAT Gesit meluncurkan Peraturan Bupati no 74 tahun 2023 tentang Pelibatan Perempuan dalam Pembangunan Infrastruktur inklusif. Kegiatan yang dilaksanakan Rabu, 6 Maret 2024…