Bupati Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Jami` Nurul Ihsan, Gerung Timur
Lombok Timur SR – Menghadiri peletakan batu pertama Masjid Jami` Nurul Ihsan, Gerung Timur, desa Gerung Permai, Kecamatan Suralaga, Bupati Lombok Timur H.M. Sukiman Azmy mengaku bahagia. Kebahagian itu karena masyarakat setempat dinilai membangun masjid menyesuaikan dengan kemampuan memakmurkannya. Bupati…