Pemkab Lobar Intensifkan Strategi Kendalikan Inflasi Jelang Nataru
Lombok Barat suararinjani.com – Indeks Perkembangan Harga (IPH) Month-to-Month di Kabupaten Lombok Barat diproyeksikan mengalami deflasi pada akhir November 2025. Tren ini terutama dipengaruhi oleh turunnya harga sejumlah komoditas pangan, khususnya cabai merah besar yang saat ini memasuki fase penurunan…
