Rayakan HUT ke-52 Korpri, Ini Pesan Pj Bupati Lotim
Lombok Timur suararinjani.com – Dewan Pengurus Korpri Kabupaten Lombok Timur sukses menggelar Senam Sehat sebagai rangkaian acara dalam rangka memeriahkan Hari ulang tahun korpri yang ke-52 tahun. Acara tersebut di rangkaikan dengan Hari Ulang Tahun Darma Wanita Persatuan (DWP) ke-24,…