Pengukuhan PWI NTB: Ahmad Ikliludin Usung Semangat Kolaborasi dan Inovasi

Mataram suararinjani.com – Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) masa bakti 2025–2030 resmi dikukuhkan, Minggu pagi, di Mataram (03/08). Pengukuhan dilakukan sehari setelah proses pemilihan formatur dan Ketua Dewan Kehormatan Daerah (DKD) tuntas melalui mekanisme demokratis.…
Gawe Gubuk, Kolaborasi Pemda KLU Bersama NGO Berikan Layanan di Desa Bayan

Lombok Utara, suararinjani.com – Sebagai upaya Pencegahan Perkawinan Anak di KLU, Pemerintah Daerah berkolaborasi dengan LSM atau non-government organisation (NGO) menyelenggarakan Gawe Gubuk di Desa Bayan Kecamatan Bayan, Senin (09/09). Gawe Gubuk ini digelar berkenaan dengan program Berani II (Better…
SIGAP Kendalikan inflasi, Pj Bupati Minta Jajarannya Perkuat Kolaborasi

Lombok Barat suararinjani.com – Pemerintah Kabupaten Lombok Barat mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah di Ruang Rapat Umar Maye Kantor Bupati Lombok Barat (Lobar), Selasa, (04/06), yang digelar secara daring oleh Kemendagri RI. Kegiatan ini diikuti oleh Pj. Bupati Lobar,…
Rembuk Stunting, Bupati Lotim Ingatkan Semua Pihak Bangun Kolaborasi

Lombok Timur, suararinjani.com – Rembuk Stunting kembali diadakan memasuki Tahun ke Enam  sejak Lotim menjadi salah satu dari seratus kabupaten yang menjadi lokasi fokus percepatan penanggulangan stunting di Indonesia. Acara rembuk stunting berlangsung pada Senin (28/08) di Gedung Wanita Selong,…