Koramil 1615-01/Selong Bantu Dinas LH Ciptakan Selong Bebas Sampah

Lombok Timur, SR – Koramil 1615-01/ZSelong mendapat pekerjaan tambahan membackup Dinas Lingkungan Hidup (LH) Kabupaten Lombok Timur dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan. Personel Babinsa khususnya di wilayah Kecamatan Selong diberikan tugas tambahan untuk membantu Dinas LH terkait dengan pengangkutan sampah.…
Libatkan Personel Koramil Selong, Satpol PP Tertibkan Lapak Kaget

Lombok Timur, SR – Puluhan personel Koramil 1615-01/Selong diterjunkan membantu Satpol PP Kabupaten Lombok Timur melakukan penertiban lapak pedagang pasar kaget atau dadakan di simpang empat Kelurahan Pancor Kecamatan Selong Lombok Timur. Penertiban lapak tersebut dilakukan pada Jum’at (24/6) lalu…