Wisata Pantai Tanjung Menangis Kembali Menelan Korban

Lombok Timur suararinjani.com – Lokasi wisata Pantai Tanjung Menangis  Desa Pringgabaya, Kecamatan Pringgabaya, Kabupaten Lombok Timur kembali menelan korban. Kali ini sebanyak lima  orang pengunjung dari yang berasal dari Lenek menjadi korban terseret arus pantai pada  Jum’at, (02/06) sekitar pukul…