Nyamar Jadi Pembeli, Polisi Bekuk 2 Pelaku Pengedar Sabu

Sumbawa Besar, suararinjani.com – Dua orang pria berinisial SA (35) dan SM (33) warga desa Marente Kecamatan Alas gagal mengedarkan sabu setelah salah sasaran melakukan jual-beli dengan seorang polisi yang menyamar. Keduanya dibekuk petugas di kediaman SA yang beralamatkan di…