MAKI NTB Sorot Pengadaan Alat Peraga SMK Rp. 35,2 Miliar dana DAK 2025 Dikbud NTB
Lombok Barat, suararinjani.com – Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) NTB kembali melontarkan dugaan adanya praktik tidak sehat dalam pengadaan alat peraga pendidikan untuk Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di NTB. Dari hasil investigasi internal, MAKI menilai terdapat indikasi kuat permainan dalam…
