Membedah Proses Pengusulan Pahlawan Pendiri NW, MAK Hamzanwadi II NW Gelar Seminar Kepahlawanan
Lombok Timur suararinjani.com – Dalam menyambut Hari Pahlawan 10 November, Madrasah Aliyah Keagamaan (MAK) Hamzanwadi II NW Anjani, menggelar Seminar Kepahlawanan dengan tema ‘Menelusuri Jejak Kepahlawanan : Dari Perjuangan Hingga Pengakuan TGKH Muhammad Zainuddin Abdul Madjid sebagai Pahlawan Nasional’, di…
