Fokus Pembinaan Generasi Muda, Bupati Resmi Buka PORKAB POR Usia Dini 2025
Lombok Tengah, suararinjani.com – Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah (Pemkab Loteng) menunjukkan komitmennya yang kuat terhadap pembinaan generasi muda melalui gelaran Pekan Olahraga Kabupaten (PORKAB) Pekan Olahraga (POR) Usia Dini yang secara resmi dibuka pada Jum’at, (10/10). Acara pembukaan berlangsung meriah…