H-1 Pendaftaran, PBNW Deklarasikan SJP-TGF Maju Pilkada Lotim

Mataram, suararinjani.com – Perpolitikan Lombok Timur jelang dibuka pendaftaran bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Lombok Timur semakin seru dan sulit ditebak. Tiba-tiba secara mengejutkan dukungan Pengurus Besar Nahdlatul Wathan (PBNW) mengerah kepada SJP-TGF. Teka teki dukungan PBNW diumumkan pada…