Bupati Harapkan Cathlab Syaraf dan Jantung RSUD Praya Segera Beroperasi

Lombok Tengah, suararinjani.com – Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah (Pemkab Loteng) terus melengkapi sarana kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Praya. Tidak hanya sumberdaya tenaga kesehatan handal yang disiapkan, akan tetapi juga kekurangan sejumlah dokter-dokter spesialis juga dipenuhi. Saat ini…