Tiga Kebijakan Pj. Bupati Lotim yang Terintegrasi dengan Target Nasional

Lombok Timur suararinjani.com – Dalam jangka pendek pemerintahannya, Penjabat Bupati Lotim H.M.Juaini Taofik,   memiliki 3  kebijakan yang menjadi prioritas utama untuk di dituntaskan.  Ketiga kebijakan itu adalah  pertama pembuatan Mall Pelayanan Publik (MPP). Sesuai UU No. 25 Tahun 2009 yang…