Bupati Loteng dan Lobar Sepakati Batas Wilayah Wisata Nambung

Lombok Tengah suararinjani.com – Bupati Lombok Tengah (Loteng) Lalu Pathul Bahri dan Bupati Lombok Barat (Lobar) Lalu Ahmad Zaini telah menandatangani berita acara penyelesaian batas wilayah Nambung yang sebelumnya jadi sengketa di Mahkamah Agung. Lahan yang menjadi objek sengketa bakal…
Kondisi Sampah dan Kebersihan Wilayah Dikritisi Komisi III DPRD Loteng

Lombok Tengah, suararinjani.com – Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat (DPRD Kab.Loteng, Prov.NTB) mengkritisi kondisi sampah dan kebersihan di wilayah Loteng. Anggota DPRD Loteng, H Ihsan mempertanyakan keseriusan eksekutif dalam menangani darurat sampah…
Pemda Dompu  Menyalurkan Air Bersih di Wilayah Terdampak Kekeringan

Dompu suararinjani.com – Pemerintah Kabupaten Dompu melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah Menyalurkan Bantuan Air Bersih pada masyarakat Desa Tembalae Kecamatan Pajo, Senin (28/10). Penyaluran bantuan dimaksud sebagai akibat dari dampak kekeringan yang melanda Kabupaten Dompu pada akhir-akhir ini di sejumlah…