PW Muslimat NW Provinsi Sulawesi Tenggara Gelar Rakerwil ke 1

Bombana, Sultra SR – Pimpinan Wilayah Muslimat Nahdlatul Wathan Provinsi Sulawesi Tenggara menggelar Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil) perdana di Hotel Sultan 99 Bombana, Sabtu (02/07). Dalam sambutannya, sekaligus membuka Rakerwil 1 Ketua Umum Pimpinan Pusat Muslimat NW Apt.Hj Lale Syifaun…