Lombok Timur suararinjani.com – Pimpinan Pondok Pesantren Darul Abror NW Gunung Rajak Kecamatan Sakra, DR TGH Muhammad Zainul Fikri, keluar sebagai pemenang setelah meraih suara terbanyak pada Musyawarah Daerah (Musda) Forum Kerjasama Pondok Pesantren (FKSPP) Kabuaten Lombok Timur periode 2025-2030…
Lombok Timur suararinjani.com – Musyawarah Daerah (Musda) XV Nahdlatul Wathan (NW) Lombok Timur digelar di Auditorium STMIK Syaikh Zainuddin NW Anjani, Kamis (27/02). Dalam Musda XV ini panitia mengambil tema “Berjuang Setia Mandiri Berkarya Untuk Nusa Bangsa Agama dan Semesta”.…
Lombok Timur suararinjani.com – Salah seorang tokoh wilayah Selatan Lombok Timur, AKBP (Purn) Dr H. Lalu Mustiaref, memberikan dukungannya kepada pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Lombok Timur Suryadi Jaya Purnama (SJP) dan TGH Lalu Gede Muhammad Khairul Fatihin (TGH…
Lombok Timur suararinjani.com- Kegiatan pertandingan dan perlombaan dalam rangka semarak menyambut HULTAH ke-89 Madrasah Nahdlatul Wathan Diniyah Islamiyah (NWDI) di Anjani Lombok Timur NTB resmi dibuka Ketua Panitia Hultah TGH LG Muhmmad Khairul Fatihin, pada Selasa malam, (27/08). Dalam sambutannya,…
Mataram suararinjani.com – Jelang pilkada November 2024 mendatang, konstalasi politik khususnya di Lombok Timur, semakin seru dan sulit ditebak endingnya. Baru-baru muncul duet dua orang tuan guru kharismatik di Kabupaten Lombok Timur, yakni Ketua Dewan Pembina Yayasan Marqitta’limat TGH Hazmi…
LOMBOK TIMUR suararinjani.com – Peta konstelasi politik di Pilkada Lombok Timur 2024 dipastikan bakal seru dan semakin berwarna. Setelah sejumlah figur muncul dan dikabarkan bakal masuk bursa Pilkada, kini nama TGH Fatihin (TGF) digadang maju dalam kontestasi lima tahunan itu.…
Lombok Timur suararinjani.com – Ketua Pengurus Wilayah Nahdlatul Wathan (PWNW) Provinsi NTB. TGH L Gede Khairul Fatihin, menyatakan diri siap maju sebagai salah satun kontesten pada Pilkada Lombok Timu November 2024 mendatang. Penegesan itu disampaikan langsung TGH Fatihin atau akrab…
Mataram suararinjani.com – Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram untuk kesekian kalinya kembali mengukuhkan guru besar. Namun pengukuhan yang berlangsung di auditorium kampus tetempat pada Kamis (29/02) itu terlihat spesial karena ada 11 guru besar UIN Mataram dikukuhkan secara bersamaan. Salah…
Mataram suararinjani.com – peluang Tuan Guru Haji Lalu Gede Wirsakti Amir Murni, atau akrab dipanggil Gede Sakti, menjadi salahsatu legislator mewakili NTB jalur pemilu legislatif (Dewan Perwakilan Daerah red) cukup terbuka. Hal ini dilihat dari track record Gede Sakti pada…
Lombok Timur SR – TGH LG. Muhammad Khairul Fatihin, terpilih secara aklamasi pada Musyawarah Wilayah (Muswil) XIV Pengurus Wilayah Nahdalatul Wathan Nusa Tenggara Barat (PWNW NTB), periode 2022-2027, pada Muswil yang digelar Auditorium Ummuna Assholihah Hj Sitti Raihanun Zainuddin Abdul…