suararinjani.com, North Lombok – The Gili Festival 2025, held over three days from August 18 to 20, successfully attracted the attention of both tourists and local residents. A vibrant blend of cultural performances, traditional rituals, and MSME exhibitions turned the…
Lombok Utara, suararinjani.com – Gelaran Gili Festival 2025 yang berlangsung selama tiga hari, 18–20 Agustus, sukses menyedot perhatian wisatawan maupun masyarakat lokal. Perpaduan atraksi budaya, ritual adat, hingga pameran UMKM membuat festival ini menjadi salah satu agenda pariwisata paling bergeliat…
Lombok Utara, suararinjani.com – Pemerintah Kabupaten Lombok Utara (KLU) menggelar acara Fashion On The Street” yang penuh warna dalam rangka memperingati HUT KLU ke-17 sekaligus HUT Kemerdekaan RI ke-80. Kegiatan yang berlangsung di halaman kantor bupati pada Jumat (15/8) ini…
Lombok Utara, suararinjani.com – Ketua Panitia HUT ke-17 Kabupaten Lombok Utara (KLU), Tresnahadi yang juga menjabat Kepala Dinas Pertanian KLU, angkat bicara terkait insiden tidak diizinkannya anak-anak dari Lembaga Perlindungan Anak (LPA) KLU menggunakan sound system saat hendak tampil di…
Lombok Utara suararinjani.com – – Pemerintah Desa Segara Katon, Kecamatan Gangga, meninjau langsung pelaksanaan program ketahanan pangan berupa pencetakan sawah baru seluas 20 hektare yang telah dianggarkan melalui dana desa. Peninjauan ini dilakukan pada Jumat (25/07) oleh Kepala Desa Segara…
Lombok Utara, suararinjani.com – Gemerlap cahaya dan lantunan musik religi menghidupkan suasana malam di Lapangan Tioq Tata Tunaq, Kamis (25/07), saat Festival Lembaga Seni Qasidah Indonesia (Lasqi) tingkat Kabupaten Lombok Utara resmi dibuka. Lebih dari sekadar kompetisi, ajang ini menjelma…
Lombok Utara, suararinjani.com – Puluhan aplikator Rumah Tahan Gempa (RTG) yang tergabung dalam Himpunan Asosiasi Aplikator Lombok Utara menggelar hearing dengan DPRD Kabupaten Lombok Utara, Selasa (08/07). Dalam forum tersebut, mereka menyampaikan keresahan mendalam soal ketidakpastian penyelesaian program RTG yang…
Lombok Utara, suararinjani.com – Kapolres Lombok Utara, AKBP Agus Purwanta, secara resmi meresmikan pembangunan Vihara Diraya Manggala yang dibangun di lingkungan Markas Komando (Mako) Polres Lombok Utara, pada Selasa, (08/07). Diraya manggala diambil dari bahasa sangsekerta yang artinya pelindung yang…
Lombok Utara, suararinjani.com – Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Kabupaten Lombok Utara harus bersabar menunggu pencairan gaji bulan Juni. Pemerintah Kabupaten melalui Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) memastikan bahwa gaji PPPK akan dibayarkan pada bulan Juli…
Lombok Utara, suararinjani.com – Momentum Hari Raya Idul Adha dimanfaatkan DPD Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Lombok Utara untuk menebar kebaikan dan kebahagiaan kepada masyarakat. Tahun ini, Perindo menyalurkan 7 ekor sapi qurban yang disebar ke berbagai wilayah di Kabupaten Lombok…
Lombok Utara, suararinjani.com – Pemerintah Kabupaten Lombok Utara mulai melaksanakan verifikasi faktual kepada 26 desa Persiapan yang ada di KLU, Dimana dalam Verifikasi faktual ini pemekaran dari Desa Sokong yakni Desa Murkemuning dan Panca Buana mendapatkan giliran pertama. Verifikasi dilakukan…
Lombok Utara, suararinjani.com – Dalam upaya meningkatkan literasi media dan keterampilan jurnalistik siswa, SMAN 1 Kayangan menyelenggarakan pelatihan jurnalistik dasar bagi anggota ekstrakurikuler media sekolah, Sabtu (18/5). Kegiatan ini diikuti oleh sekitar 30 siswa yang tergabung dalam ekskul media, dan…
Lombok Utara, suararinjani.com – Pemerintah Kabupaten Lombok Utara (KLU) menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik dan pariwisata melalui pelatihan serta sertifikasi kompetensi bagi petugas front office dan receptionist bertempat di Hotel Amarsvati, Malaka, Kamis (15/05). Kegiatan ini dilaksanakan oleh…
Keterangan foto: Nampak warga bergotong-royong membuat MCK implementasi dari program Jamu Kuat.(Deki/Suara Rinjani) Lombok Utara, suararinjani.com – Bencana gempa bumi Lombok, khususnya Lombok Utara pada Agustus 2018 lalu meninggalkan banyak cerita pilu, termasuk rusaknya infrastruktur dasar seperti kamar mandi dan…
Lombok Utara, suararinjani.com – Pemerintah daerah Kabupaten Lombok Utara berkomitmen menuntaskan permasalahan Anak Tidak Sekolah di wilayah KLU, dimana dalam program kerja visi, misi dan program 99 hari kerja Bupati dan Wakil Bupati Lombok Utara melaunching Gerakan Sapu Bersih Drop…
Lombok Utara, suararinjani.com – Ketua DPRD Kabupaten Lombok Utara, Agus Jasmani, secara resmi menerima dokumen Rancangan Awal Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2025–2029 dari Kepala Daerah dalam Rapat Paripurna ke-13 yang digelar di ruang sidang DPRD, Kamis (17/04).…
Lombok Utara, suararinjani.com – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Lombok Utara (KLU) menggelar aksi sosial dengan membagikan 50 paket berbuka puasa kepada anak yatim dan warga sekitar Desa Gondang, Rabu (26/03). Kegiatan yang berlangsung di sekitar sekretariat PWI KLU ini…
Lombok Utara, suararinjani.com – Ketua DPRD Lombok Utara, Agus Jasmani, menegaskan akan mengawal penuh kasus dugaan pemerasan atau intimidasi yang dilakukan oleh oknum polisi dalam kasus meninggalnya RW, warga Desa Sesait, Kecamatan Kayangan. Hal ini ia sampaikan setelah bertemu dengan…
Lombok Utara, suararinjani.com – Dalam mendukung program 99 hari kerja Bupati dan Wakil Bupati Lombok Utara Pemerintah Daerah melalui Dinas Ketahan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKPPP) KLU me-launching Pusat Kesehatan Hewan (Puskeswan) Kayangan (21/03). Launching sendiri ditandai dengan pemotongan pita…
Lombok Utara, suararinjani.com – Kapolsek Kayangan, IPTU Dwi Maulana Kurnia Amin, resmi dinonaktifkan dari jabatannya menyusul insiden penyerangan Mapolsek Kayangan oleh sekelompok warga. Kejadian yang terjadi pada 17 Maret 2025 itu dipicu meninggalnya seorang warga Dusun Sengiang, Desa Sesait, Kecamatan…
Lombok Utara, suararinjani.com – Ketua DPRD Lombok Utara, Agus Jasmani, menegaskan akan memanggil Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) terkait pemangkasan anggaran perjalanan dinas (perjadin) sebesar 50 persen. Pemangkasan ini dinilai perlu dikaji lebih lanjut karena berpengaruh terhadap fungsi anggaran dan…
Lombok Utara, suararinjani.com – Pekan Seni Budaya Lombok Utara yang berlangsung selama tujuh hari sukses menyedot perhatian masyarakat dan pelaku seni budaya. Acara yang digelar dengan dukungan anggaran dari Kementerian Kebudayaan ini menampilkan berbagai atraksi seni dan budaya khas Lombok,…
Lombok Utara, suararinjani.com – Desa Malaka Kabupaten Lombok Utara menjadi salah satu dari delapan desa di Indonesia yang dipilih sebagai lokasi ASTA Aksi Peduli Sampah yang di selenggarakan oleh Kementerian Lingkungan Hidup RI yang berkolaborasi dengan Kementerian Desa dan Pembangunan…
Lombok Utara suararinjani.com – Pulau Lombok yang di kenal dengan sebutan Pulau Seribu Masjid kini telah dikenal dunia dengan kehadiran farietas tanaman andalan negara Timur Tengah yakni tanaman Kurma. Puluhan ribu bibit sudah mulai di sebar di beberapa lokasi di…
Lombok Utara, suararinjani.com – Pasangan Bupati dan Wakil Bupati Lombok Utara terpilih, Dr. H. Najmul Akhyar, dan Kusmalahadi Syamsuri, resmi diumumkan sebagai pemenang Pilkada Lombok Utara periode 2025-2030 dalam Rapat Paripurna DPRD Lombok Utara, Selasa (14/1) lalu. Rapat ini sekaligus…
Lombok Utara suararinjani.com – Pemerintah Kabupaten Lombok Utara (KLU) berencana menata ulang Lapangan Tanjung tahun ini. Ruang terbuka hijau itu akan disulap menjadi taman kota yang lebih modern dan fungsional. Bupati KLU, H. Djohan Sjamsu, mengungkapkan bahwa anggaran sebesar Rp…
Lombok Utara suararinjani.com – Polemik yang terjadi antara Yayasan Chili House dengan mantan karyawannya, inisial D tidak hanya menjadi perhatian masyarakat, tetapi juga memunculkan solidaritas dari para orang tua wali murid. Di tengah berbagai tudingan, para wali murid menegaskan dukungannya…
Lombok Utara, suararinjani.com – Pemerintah Kabupaten Lombok Utara melalui Dinas Pariwisata menggelar Gawe Beleq Dayan Gunung yang berlangsung selama dua hari 23-24 Desember bertempat di Halaman Kantor Bupati (23/12). Kegiatan Pentas seni dan Bazar UMKM ini dibuka secara langsung Bupati…
Lombok Utara, suararinjani.com – Lapangan Titi Palang di Desa Bentek, Kecamatan Gangga, menjadi saksi kemeriahan Pentas Seni Budaya Lombok Utara 2024, Sabtu malam (21/12) . Acara tahunan yang diselenggarakan oleh Rumah Budaya Kembang Rampe Sammira, bekerja sama dengan Direktorat Jenderal…
Lombok Utara, suararinjani.com – Pemerintah Kabupaten Lombok Utara (KLU) mencatat sejumlah pencapaian signifikan di bawah kepemimpinan Bupati H. Djohan Sjamsu dan Wakil Bupati Danny Karter Febrianto. Dalam jumpa pers yang digelar di Kantor Bupati KLU, Senin (16/12), keduanya memaparkan capaian-capaian…
Lombok Utara, suararinjani.com — Komisi Pemilihan Umum (KPU) kembali menggelar debat calon bupati dan wakil bupati Lombok Utara tahap kedua di Medana Bay Marina Hotel, Rabu malam (13/11). Debat ini mempertemukan tiga pasangan calon (paslon) yang terdiri dari nomor urut…