Gerindra Berikan Rekomendasi Pasangan Iqbal – Dinda di Pilgub NTB

Lombok Tengah, suararinjani.com – Keputusan Dewan Pimpinam Pusat (DPP) Partai Gerindra akhirnya resmi mengusung Lalu Muhamad Iqbal dan Indah Dhamayanti Putri pada Pemilihan Gubernur (Pilgub) Provinsi Nusa Tenggara Barat (Prov.NTB) 2024 nanti. Adapun DPP Partai Gerindra belum lama ini telah…
Paket Rumaksi – Sukisman Kantongi Rekomendasi Partai Nasdem

Lombok Timur suararinjani.com – Pasangan bakal calon Bupati dan bakal calon Wakil Bupati  Lombok Timur H. Rumaksi SJ –  H. Achmad Sukisman Azmy resmi mengantongi rekomendasi dari Partai NasDem. Penyerahan surat rekomendasi  dengan Nomor : 271-SI/RP/BPP-NasDem/VII/2024  dilalukan di Kantor DPP…
Klaim Kunci Rekomendasi PAN, H Nasrudin Masifkan Safari Politik

Lombok Timur – Bakal Calon Bupati Lombok Timur, DR. H Nasrudin mengkalim dirinya sudah mengantongi rekomendasi dari DPP Partai Amanat Nasional (PAN) yang akan menjadi kendaraan politiknya menuju Lombok Timur satu. “Alhamdulillah (Rekomendasidari DPP PAN ) itu sudah kami kantongi.…
Pansel Eselon II Di Loteng Terkendala Rekomendasi KASN

Lombok Tengah, suararinjani.com – Rencana pemerintah Kabupaten Lombok Tengah untuk mengisi delapan jabatan Eselon II terkendala Rekomendasi KASN. Hingga saat ini proses seleksi baru bisa dilakukan setelah menerima rekomendasi dari KASN.Sekertaris Daerah Kabupaten Lombok Tengah (Sekda Kab.Loteng), HL Firman Wijaya,…