Kumbang Desa Masuk Nominasi Desa Percontohan Anti Korupsi

Lombok Timur SR – Desa Kumbang, kecamatan Masbagik terpilih menjadi satu dari sepuluh desa percontohan antikorupsi di Indonesia. Kumbang terpilih dari 23 desa yang ada di sepuluh Provinsi di Indonesia. Penilaian telah dilakukan sejak Februari lalu.  Sebagai desa percontohan Kumbang…