PEPADU Mengusung Inovasi Besar Layanan Publik Diskominfo Loteng
Lombok Tengah, suararinjani.com — Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah mempertegas komitmennya dalam mempercepat transformasi digital melalui peluncuran Platform e-Government Terpadu (PEPADU). Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) belum lama ini menggelar sosialisasi prototipe PEPADU yang dikembangkan langsung oleh Sekretaris Dinas Kominfo, Sunarno.…
