Lombok Timur suararinjani.com – SMA NW Anjani kembali menyelenggarakan kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS (LADKO) yang ke-4 dengan mengangkat tema “Membentuk Pemimpin Muda yang Tangguh, Terampil, dan Beradab.” Kegiatan ini berlangsung selama dua hari, mulai tanggal 22 – 23 November…
Lombok Timur suararinjani.com – Ma’had Darul Quran wal Hadits al Majidiyah Assyafiiyah Nahdlatul Wathan di Anjani, menggelar Adzikrol Hauliyah (ulang tahun) ke – 60 di halaman Majlis Dakwah Hamzanwadi II, Pontren Syaikh Zainuddin NW Anjani, Senin (06/10). Pada tahun dirosah…
Lombok Timur suararinjani.com, – Bertempat di Istana Merdeka Jakarta, pada Kamis (20/02) lalu ratusan kepala daerah hasil pilkada serentak 2024 dilantik Presiden Prabowo Subinto. Dari Ratusan kepala daerah yang dilantik terdapat Bupati dan Wakil Bupati Lombok Timur H Haerul Warisin…
Lombok Utara, suararinjani.com — Komisi Pemilihan Umum (KPU) kembali menggelar debat calon bupati dan wakil bupati Lombok Utara tahap kedua di Medana Bay Marina Hotel, Rabu malam (13/11). Debat ini mempertemukan tiga pasangan calon (paslon) yang terdiri dari nomor urut…